Berita Viral
Pengemis Bogor 'A Kasian A' Tulang Punggung Keluarga, Suami Tak Kerja Malah KDRT, Tangis Pecah
Baliah pengemis Bogor 'A kasian A' ternyata tulang punggung keluarga. Di mana sang suami? Tangis Baliah pecah saat bercerita.
Editor: Suli Hanna
TRIBUNTRENDS.COM - SISI lain Baliah pengemis Bogor 'A kasian A', ternyata ia adalah tulang punggung keluarga.
Di manakah suami Baliah berada hingga Baliah harus jadi pengemis dan meminta-minta?
Baliah sang pengemis pun bercerita soal sang suami.
Sebelumnya, pengemis bernama Baliah itu belakangan jadi sorotan karena aksinya meminta-minta di kawasan Gunung Halimun viral.
Sosok Baliah dikenal khalayak karena ucapannya saat mengemis yakni 'a kasian a' ramai dibuatkan lagu oleh netizen di media sosial.
Publik merasa terhibur dengan gaya khas Baliah saat mengemis.
Baca juga: Baliah Pengemis A Kasihan A Punya Keterbatasan Mental, Hidup Kekurangan Tapi Dikenal Suka Berbagi
Namun baru-baru ini, Baliah menunjukkan sisi lain yang membuat khalayak tersentuh.
Sebab ternyata Baliah adalah korban kekerasan dalam rumah tangga (KDRT) suaminya.
Pengakuan tersebut diungkap Baliah saat diwawancarai konten kreator ternama Willie Salim.
Dalam unggahan di akun TikTok Willie Salim, Baliah mengurai tabiat jahat sang suami, Ropik.
"Ibunya kasihan kenapa?" tanya Willie Salim dilansir TribunnewsBogor.com, Minggu (14/1/2023).
"Dimarahin suami, dipukul kepala, kakinya ditendangin. Suaminya tobat, jahat banget," pungkas Baliah.
"Laporin aja ke polisi," ujar Willie.
"Iya dipenjara aja," timpal Baliah.
Baca juga: Sisi Lain Pengemis Viral A Kasihan A, Baliah Suka Berbagi, Gangguan Mental, Punya Saudara Kaya
Sembari menangis, Baliah pun mengurai alasan sepele dirinya kerap disiksa suami.
Sumber: Tribun Bogor
| Drama Panas Miss Universe 2025! Direktur Minta Maaf, Tegaskan Tak Pernah Sebut Miss Meksiko 'Bodoh' |
|
|---|
| Gelombang Amarah Netizen Jepang Pada Nessie Judge, Pajang Foto Junko Furuta untuk Hiasan Dinding |
|
|---|
| Kembalinya Sang Anggota Dewan: Ahmad Sahroni Akhirnya Comeback di Media Sosial Setelah Vakum Lama |
|
|---|
| Guru SMPN 2 di Subang Dimarahi Wali Murid Usai Tampar Anaknya, Ternyata Sering Berulah dan Merokok |
|
|---|
| Dua Gadis di Kendal Tunggui Jasad Ibu Membusuk, Bertahan Hanya dengan Air Putih Demi Taati Wasiat |
|
|---|