DUARR! Kebakaran Hebat di Jaksel, Warga Nangis Api Membesar, Ledakan Berulang Kali, Hujan Tak Mempan
Terjadi kebakaran hebat di Jalan Dr Saharjo, Jakarta Selatan. Warga menangis panik lihat api membesar dan terdengar ledakan berulang kali.
Editor: Monalisa
"Sudah dibawa dinaiki ambulan. Luka bakarnya hampir 50 persen. Seluruh tubuh," ujarnya saat ditemui awak media di lokasi.
Pantauan TribunJatim.com, kobaran api masih tampak menyala meletup-letup membumbung tinggi ke awan gelap di sela aktivitas puluhan orang petugas pemadam kebakaran berjibaku memadamkan api.
Petugas pemadam kebakaran dengan peralatan canggih, berjibaku memadamkan kobaran api yang begitu congkaknya menari-nari berlatarkan awan hitam malam sejak pukul 18.00 WIB, hingga pukul 22.46 WIB.
Semakin larut, jumlah truk pemadam kebakaran tampak terus bertambah memenuhi jalanan sekitar lokasi untuk melakukan upaya pemadaman objek gudang yang masih terpantau menyala apinya.
Artikel ini diolah dari TribunJakarta.com dan TribunMadura.com
| Fakta Penyelamatan Bilqis, Polisi Berhasil Ringkus 4 Penculik, Kronologi Penangkapan Dramatis |
|
|---|
| Gus yang Bukan Gus: Richard Lee Kantongi Siapa Sosok Gus Abal-Abal, Suami Naily Firda dari Pasuruan |
|
|---|
| Suku Anak Dalam Dibohongi, Dimanfaatkan Penipu dengan Janji Palsu di Balik Penculikan Bilqis |
|
|---|
| Bom Salah Sasaran: Korban Ledakan SMAN 72 Jakarta Ternyata Adik Kelas, Pelaku Bullying Selamat |
|
|---|
| Bupati Hamenang Sambung Rasa di Glagahwangi, Terima Aspirasi Warga Sambil Resmikan Eduwisata Jamur |
|
|---|
