Berita Viral
Sidang Berdarah Prada Lucky: Mendiang Dipaksa Mengaku Berhubungan Sesama Jenis dengan Prada Richard
Fakta mengejutkan di sidang tewasnya Prada Lucky, mendiang sempat dipaksa mengaku LGBT oleh para pelaku sebelum tewas dibunuh.
Editor: jonisetiawan
Hal yang sama dialami oleh Lucky. Ia dipukuli, dicambuk, bahkan dianiaya bergantian oleh para seniornya.
Tudingan “LGBT” yang mereka lontarkan ternyata tak pernah terbukti.
Tuduhan Tanpa Bukti, Nyawa Melayang
Ayah korban, Serma Kristian Namo, menatap tajam ke arah para terdakwa ketika diberi kesempatan berbicara.
“Anak saya dianiaya karena dituduh LGBT. Saya minta buktinya,” tegasnya di persidangan.
Namun jawaban oditur membuat ruang sidang kembali hening.
“Untuk LGBT itu tidak bisa dibuktikan. Itu hanya asumsi dari mereka,” kata Letkol Yusdiharto.
Ia menegaskan, Lucky baru sebulan setengah bergabung dengan satuan barunya terlalu singkat untuk menilai orientasi seseorang.
Asumsi salah itu kini berujung pada kehilangan yang tak tergantikan.
Baca juga: Ayah Prada Lucky Meledak Amarah Usai Baca Fitnah di Facebook, Pelaku Minta Maaf Didampingi Suami
Jeritan Hati Sang Ibu: “Hukum Mereka Seumur Hidup!”
Sepriana tak kuasa menahan tangis ketika satu per satu terdakwa dikawal masuk ruang sidang. Ia menatap mereka, lalu berkata dengan suara bergetar:
“Mereka telah menghilangkan nyawa anak saya secara biadab. Tolong hukum seberat-beratnya, bahkan kalau bisa, penjara seumur hidup.”
Baginya, tak ada keadilan yang mampu mengembalikan Lucky.
Yang tersisa hanyalah luka, dan harapan agar tidak ada lagi prajurit muda yang tewas di tangan seniornya sendiri.
Langit Nusa Tenggara Timur Jadi Saksi
| Daftar Prompt Keren Buat Edit Foto Biasa Jadi Bak Model Street Fashion, Buka Gemini AI, Ini Caranya |
|
|---|
| Penghasilan Fantastis Melda Safitri Usai Diceraikan Jelang Dilantik PPPK, Siap Beli Rumah Baru |
|
|---|
| Daftar Prompt Gemini AI, Bisa Edit Foto Biasa Jadi Sinematik, Bisa Buat Cowok dan Cewek |
|
|---|
| Julukannya Bule KW, Akhirnya Terbongkar Siapa Orang Tua Ageng Carlitos, Penjual Es Cekek Brooklyn |
|
|---|
| Mengungkap Fakta Warung Bakso "Babi" di Bantul, Ada Konsumen Pakai Hijab, Begini Tanggapan DMI |
|
|---|