Berita Viral
Momen Pilu Detik-detik Suami Gunduli Istri Sakit Kanker, Nangis Lalu Ikut Cukur Rambut Sendiri
Viral momen haru seorang suami mencukur habis rambut kepala sang istri karena sakit kanker, si pria nangis kemudian cukur rambut sendiri
Penulis: Nafis Abdulhakim
Editor: Nafis Abdulhakim
TRIBUNTRENDS.COM - Momen mengharukan viral di media sosial TikTok yang memperlihatkan pasangan suami istri berada di barbershop.
Sang suami terlihat mencukur habis rambut istrinya sendiri.
Diketahui, wanita tersebut tengah mengidap kanker.
Tak disangka, sang suami juga mencukur habis rambutnya sendiri.
Baca juga: Richard Lee Bongkar Air Minum Galon Merek Terkenal Mengandung BPA, Picu Kanker & Ganggu Kehamilan
Dikutip dari OhMyMedia, Sabtu (7/10/2023), pasien kanker yang sedang berjuang melawan penyakitnya tentu saja mengharapkan dukungan dari orang-orang terdekatnya untuk memastikan dirinya tetap positif.
Seperti kisah pasien kanker yang viral satu ini.
Sang suami mencukur habis rambut istrinya yang mengidap kankar.
Momen tersebut begitu menyentuh hati keduanya, juga warganet.
Melalui video yang dibagikan akun TikTok, pengguna akun @japan_clothing.co itu mencukur rambut istrinya yang mengidap kanker sebelum mengarahkan alat cukur ke kepalanya sendiri.
Suami mencukur rambut istrinya yang mengidap kanker
Situasi haru tersebut membuat netizen pun ikut menangis.
Ini karena sang istri juga kaget dan berhasil mencegah sang suami mencukur rambutnya sendiri.
Terlihat video berdurasi satu menit empat detik tersebut telah ditonton lebih dari satu juta penonton hanya dalam waktu satu hari setelah dibagikan.
Pasangan ini menangis bersama dan saling memberi dukungan.
Tterutama bagi sang istri menghadapi tudingan tersebut.
Baca juga: Curhat Pilu Single Mother, Suami Baru Meninggal, Malah Divonis Kanker, Jalani Kemoterapi Sendirian
Sumber: TribunTrends.com
| Drama Parlemen: Rahayu Saraswati Ditolak Mengundurkan Diri oleh MKD, Terungkap Ini Alasannya! |
|
|---|
| Benarkah Kerusuhan Massal Kasus Ahmad Sahroni Cs Hanya Pion dalam Permainan Besar Disinformasi? |
|
|---|
| Viral Istri Pamer Uang Gepokan, Kades Rusli Ikut Tersorot, Ternyata Kelola Tambang Sejak 1985 |
|
|---|
| 5 Fakta Kades Rengasjajar Rusli, Kelola Banyak Usaha Tambang hingga Istri Viral Pamer Uang Gepokan |
|
|---|
| Tutorial Gampang Edit Foto Pasangan Bak Liburan di Danau Toba, Pakai Prompt Gemini AI Ini |
|
|---|