Keseharian KGPH Hangabehi Calon Raja Keraton Solo Penerus PB XIII, Seteru Gusti Purboyo Jaga Museum!
Sebagai Pengageng Kasentanan, KGPH Hangabehi bertugas merawat dan menjaga Museum Keraton Kasunanan Surakarta.
KGPH Hangabehi juga menyampaikan harapan agar masyarakat terus mendukung Keraton sebagai pusat budaya Jawa.
“Harapan saya masyarakat tetap men-support Keraton supaya bisa menjadi tonggak budaya dan adat.
Kami terbuka bagi siapa pun yang ingin belajar tentang budaya, tari, atau literasi Keraton,” pungkasnya.
Baca juga: Tedjowulan Terpaksa Restui Hangabehi Jadi Penerus Pakubuwono XIII, Bagaimana Nasib Gusti Purboyo?
Seperti diketahui, hubungan KGPH Hangabehi dengan KGPAA Hamengkunegoro alias Gusti Purboyo tengah memanas.
Hal itu berkaitan dengan perebutan takhta Keraton Solo setelah kepergian Pakubuwono XIII.
Gusti Purboyo mendeklarasikan dirinya sebagai Raja Keraton Solo yang baru dengan gelar Pakubuwono XIV saat jenazah ayahnya hendak diberangkatkan ke Makam Raja-raja Imogiri di Bantul, DIY pada Rabu (5/11/2025).
Sementara itu, KGPH Hangabehi dinobatkan LDA Keraton Kasunanan Surakarta sebagai Pakubuwono XIV, Kamis (13/11/2025).
Pendidikan KGPH Hangabehi
KGPH Hangabehi menempuh pendidikan di SD Pamardisiwi Surakarta (1995).
Ia kemudian menyelesaikan SMP di SMP Kasatriyan (1998) dan SMA di SMA Warga (2001).
Belum diketahui secara pasti apakah KGPH Hangabehi mengenyam bangku perkuliahan.
Tidak ditemukan informasi lebih lanjut mengenai riwayat pendidikannya di perguruan tinggi.
(TribunTrends/ Amr)
Sumber: TribunTrends.com
| Profil Pakubuwono XIV Hamangkunegoro Penerus Pakubuwono XIII, Anak Bungsu dari Istri Ketiga |
|
|---|
| Menkeu Purbaya Bongkar Cara Dapat Rp100 Juta Pertama untuk yang Gajinya UMR: Bawa Bekal Makan! |
|
|---|
| Menkeu Purbaya Murka Wawancaranya Diakhiri, Semprot Moderator yang Stop Wartawan: Gue Belum Puas! |
|
|---|
| Tak Lagi Nunggu 3 Bulan! TPG 2026 Cair Tiap Bulan, Prabowo: Lama-lama untuk Apa? Ditahan untuk Apa? |
|
|---|
| Menkeu Purbaya Syok, Menteri-menteri Rame-rame Kembalikan Uang Triliunan Jelang Akhir 2025: Menyerah |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/trends/foto/bank/originals/KGPH-HANGABEHI-Putra-tertua-Pakubuwono-XIII-Kanjeng-Gusti-Pangeran-Haryo-KGPH-Hangabehi.jpg)