Pilkada 2024
Sosok Asrilia Kurniati, Maju Independen Pilkada Kota Surabaya 2024, Pasangan dengan Cak Satria
Sosok Asrilia Kurniati, tokoh politik yang mantap maju Pk,mada Surabaya 2024 jalur independen
Editor: Nafis Abdulhakim
Dirinya mengklaim, bahwa hampir di setiap kecamatan, dukungan yang mengalir lebih dari lima ribu. Bahkan di Kecamatan Kedungkandang, dukungan yang diterima mencapai 13.348 orang.
"Total dukungan yang mengalir dan sudah kami terima total keseluruhan, mencapai 52.223. Ini melebihi dari persyaratan 7,5 persen total DPT di Kota Malang, yang berjumlah 48 ribu sekian," ungkapnya.
Sementara itu, Ketua KPU Kota Malang Aminah Asminingtyas menerangkan, bahwa memang ini sesuai dengan surat keputusan KPU Kota Malang.
Dan pada kesempatan ini, para bakal paslon wajib menyerahkan berkas dukungan untuk bisa mengikuti proses pendaftaran selanjutnya.
"Terima kasih atas kehadirannya, karena ini kali pertama di Kota Malang kegiatan dengan melibatkan semua pihak. Baik dari penyelenggara (KPU), Bawaslu, media dan masyarakat," tandasnya.
(TribunTrends.com/TribunJatim)
| Daftar 11 Daerah Bakal Gelar Pemungutan Suara Ulang Setelah Putusan MK, Kapan akan Dilaksanakan? |
|
|---|
| Profil Rachmatu Zakiyah, Istri Mendes Yandri yang Kemenangannya Dibatalkan MK, Suami Cawe-cawe |
|
|---|
| Profil & Harta Kekayaan Ade Sugianto, Pemenang Pilkada Tasikmalaya 2024 Gagal Dilantik Jadi Bupati |
|
|---|
| Deretan Alasan Ade Sugianto Batal Jadi Bupati Tasikmalaya 2025, MK Putuskan Pemungutan Suara Ulang |
|
|---|
| Rincian Harta Kekayaan 10 Gubernur dan Wakil Gubernur Se-Pulau Jawa, Paling Miskin Berharta Rp2,6 M! |
|
|---|