Breaking News:

Berita Viral

Pengantin Wanita Dihina Karena Penampilan Maskulinnya, Suami Membela: Bagiku Dia Cantik

Kisah viral pengantin wanita diejek karena berpenampilan maskulin, langsung dibela mempelai pria.

Sanook.com
Pengantin wanita diejek karena berpenampilan maskulin, langsung dibela mempelai pria. 

Sebelas tahun lalu, seorang wanita diejek banyak orang karena penampilannya di hari pernikahnnya.

Beruntungnya, suaminya tetap setia dan tak terpengaruh omongan orang lain.

Sang suami tak peduli istrinya diejek karena penampilannya.

Baginya, sang istri adalah wanita paling cantik.

Baca juga: Dibawa Mati Viral Pengantin Wanita Minta Mahar Kain Kafan, Tolak Mobil, Ternyata Ini Alasannya

Boris Boris dan Elena
Boris Boris dan Elena (EVA.VN)

Dilansir dari Eva.vn Kamis (26/1/2023), pria bernama Boris Boris menikah dengan wanita bernama Elena pada tahun 2011 silam.

Suatu hari pasangan ini tiba-tiba viral dengan cara yang sama sekali tidak mereka inginkan.

Pasangan ini memiliki perbedaan penampilan yang mencolok.

Pengantin pria tampak kurus, sedangkan mempelai wanita terlihat gemuk.

Netizen juga menyoroti wajah mempelai wanita dengan mata sipit, hidung besar dan dagu menonjol.

Diketahui, berat Elena hampir 200 kg, hampir 3 kali berat Boris Boris.

Kala itu, netizen di komunitas online menyebutnya "pengantin paling jelek di dunia".

Fisiknya dihujat netizen, Elena pun merasa kesal.

Ketika Boris Boris mengumumkan bahwa dia akan menikahi Elena, beberapa kerabat dan keluarga tak setuju.

Terlepas dari semua itu, Boris Boris tetap bertekad untuk menikahi Elena.

Saat fisik istrinya diejek, Boris Boris pun murka.

Halaman 3/4
Tags:
berita viral hari inipengantinChina
Rekomendasi untuk Anda

BERITA TERKINI

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved