Berita Viral
'Bagaimana Kabarnya?' Siti Rindu Sha Wang, Kirim Pesan untuk Keluarga Majikannya, Pilu Tak Dibalas
Siti Aisah, mantan TKW Taiwan begitu merindukan Sha Wang, dia kirim pesan ke keluarga Sha Wang untuk menanyakan kabar anak majikannya itu.
Editor: jonisetiawan
"Kenapa (jualan kaos)? kalau ada rezeki lebih saya akan datang ke sana (Taiwan) lagi sama Queen.
Saya akan temui, pengin lihat keadaan dia (Sha Wang)," ujar Siti.
Lebih lanjut, Siti juga ingin membuka lapangan pekerjaan di kampungnya.
Usai viral berkat kisah Sha Wang, Siti ingin agar warga di kampungnya ikut kecipratan berkah anak majikannya itu.
"Biar ngerasain berkahnya Titi juga.
Ini ada barokahnya juga buat tetangga saya ya.
Jadi aku enggak suruh orang yang enggak dikenal," ungkap Siti.
"Dengan kisah Titi ini biar ada keberkahan buat orang juga.
Saya di sini mempekerjakan orang-orang yang tepat saya kerjakan di sini. Doain saya kasih pekerjaan untuk orang," sambungnya.
Terkait niatannya kembali ke Taiwan, Siti mengaku sebenarnya banyak yang ingin membantunya.
Namun Siti mau berusaha sendiri mengumpulkan uang dan ogah dapat belas kasihan dari orang lain.
"Banyak yang mau ongkosin saya, dari awal kisah ini dia mau bantu, tapi saya tolak, saya pengin berusaha sendiri.
Dia orang yang selalu ada semenjak kisah ini viral sampai detik ini.
Itulah orang yang ikhlas, di saat posisi saya enggak sama aa (Sha Wang)," ucap Siti.
Kendati demikian, Siti tak akan melupakan sosok baik hati yang setia mengawal kisahnya dan terus memberikan bantuan.
"Ada lagi selain koko Faisal, ada tiga pangeran, ini malaikat tak bersayap, cowok semua padahal, tapi punya hati semua kayak perempuan," tandas Siti.
(*)
Sebagian artikel ini diolah TribunSumsel.com
Sumber: Tribun Sumsel
| Identitas Wanita Bertudung Hitam yang Meludahi Al Quran Diburu! Terancam Dijebloskan ke Penjara |
|
|---|
| Viral! Gaji Minimum UMP Jawa Barat 2026 Berpotensi Naik Rp186.255, Pekerja Wajib Tahu |
|
|---|
| Momen Lucu dan Menegangkan Sekaligus! Pria Takut Terbang, Pramugari dengan Sabarnya Menenangkan |
|
|---|
| Dedikasi 57 KM Dibalas Tirani Birokrasi: Guru Nur Aini Tuduh Kepala Sekolah Rekayasa Absen |
|
|---|
| Janji Untung Rp 8 Juta per 15 Hari, Investasi Ini Malah Bikin Anggota Rugi Fantastis Rp 25 M! |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/trends/foto/bank/originals/siti-tki-menyampaikan-permohonan-maaf-kepada-mantan-majikannya-di-taiwan.jpg)