Berita Viral
JELANG Lahiran, Ibu Hamil Pilu, Dipaksa Mertua Kasih Bayinya ke Kakak Ipar: Tahun Depan Beranak Lagi
Dipaksa mertua berikan bayinya ke kakak ipar, wanita ini pilu suaminya malah mendukung. Diminta hamil lagi tahun depan.
Penulis: monalisa
Editor: ninda iswara
"Lelah aku menghadapinya, lelah aku menangis setiap hari.
Kadang ingin berontak, suami malah menyuruhku menyerahkan bayi kam dengan alasan agar bisa stabilkan ekonomi.
Aku dah tak punya siapa-siapa, suami yang menjadi tempatku bergantung malah seperti ini.
Ingin lari tak tahu harus kemana.
Duit aku tak punya. ini pun usia kehamilan sudah masuk minggu 31.
Suami tak pernah membelikan apapun karena memang dia niat memberikan bayinya ke kakaknya," ucapnya pilu.
Tak hanya kabur, wanita ini juga terpikirkan untuk mengugurkan kandungannya.
"Ingin kabur tapi aku tak mampu tanggung anak sendirian, tapi bila seperti ini aku sangat stres.
Kadang ingin menggugurkannya saja biar sama-sama tak dapat," ungkapnya lagi.
CURHAT Pilu Menantu, Sakit Hati dengan Perlakuan Ibu Mertua, Diberi Nasi Sisa Usai Melahirkan
Kisah serupa, seorang menantu juga dibuat sakit hati dengan perlakuan ibu mertuanya.
Bahkan perlakuan ibu mertuanya itu lah yang membuatnya memutuskan untuk bercerai dengan suaminya.
Mengutip dari Arttimes.vn Senin (29/8/2022), dirinya dan sang suami menikah setelah hanya 3 bulan saling mengenal.
Sang suami berusia 33 tahun, sementara kala itu dia baru berusia 21 tahun.
Dia bahkan masih berstatus sebagai mahasiswa pada saat itu.
Sumber: TribunTrends.com
| Penyebab Kematian Michael Willis Heard, Konten Kreator Yes King Diduga Alami Mati Otak Mendadak |
|
|---|
| Tatapan Sinis Miss Israel Pada Miss Palestina Nadeen Ayoub Viral, Momen Tegang Miss Universe Terekam |
|
|---|
| Sosok Andin, Dancer Karnaval Sound Horeg Lumajang yang Tewas Kecelakaan, Rekaman CCTV Diburu Netizen |
|
|---|
| Pelaku Bom SMAN 72 Anti Islam? Polisi Bongkar Fakta, Rasa Kesal dan Emosi Jadi Pemicu Ledakan |
|
|---|
| Suku Anak Dalam Dibohongi, Dimanfaatkan Penipu dengan Janji Palsu di Balik Penculikan Bilqis |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/trends/foto/bank/originals/jelang-lahiran-ibu-hamil-pilu-dipaksa-mertua-serahkan-bayinya-untuk-kakak-ipar.jpg)