Breaking News:

INNALILLAHI! Duka Timnas Indonesia, Kiper Legend Ronny Pasla Meninggal, Selamat Jalan Macan Tutul

INNALILLAHI! Duka Sepakbola Indonesia, Kiper Legend Ronny Pasla Meninggal, Selamat Jalan Macan Tutul

|
Penulis: Tim Konten Trends
Editor: Agung Santoso
Dok Pribadi
Kiper legendaris Timnas Indonesia Rony Pasla meninggal dunia, selamat jalan 'Macan Tutul' 

Skor memang berakhir 1-2, namun malam itu Ronny berdiri nyaris tanpa cela. Ia berkali-kali menepis tembakan Pele, sang legenda dunia, sebuah momen yang melekat dalam sejarah sepak bola Indonesia, dan membuktikan kelasnya sebagai penjaga gawang yang tak kenal gentar.

Bersama Timnas, Ronny meraih deretan gelar bergengsi: Piala Aga Khan 1967, Merdeka Games 1967, hingga Pesta Sukan 1972.

Prestasi yang hingga kini menjadi tonggak kejayaan masa lampau sepak bola Tanah Air.

Kini, legenda itu telah pergi. Namun jejaknya penyelamatannya, keberaniannya, dan warisan inspirasinya, akan terus hidup dalam ingatan para pecinta sepak bola Indonesia.

Macan Tutul mungkin telah terlelap, tetapi kisahnya akan terus mengaum di sepanjang sejarah.

TribunTrends.com 

 

Halaman 2/2
Tags:
Ronny Paslameninggal dunia
Rekomendasi untuk Anda

BERITA TERKINI

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved