Breaking News:

Kunci Jawaban

Kunci Jawaban: PMM, Apa Perbedaan Bapak/Ibu Guru Pada Saat Menjadi Murid Dahulu dan Murid Sekarang?

Simak kunci jawaban PMM, Apa Perbedaan Bapak/Ibu Guru Pada Saat Menjadi Murid Dahulu dan Murid Sekarang?

Editor: Sinta Darmastri
TribunTrends.com/Freepik
PMM, Apa Perbedaan Bapak/Ibu Guru Pada Saat Menjadi Murid Dahulu dan Murid Sekarang? 

TRIBUNTRENDS.COM - Simak kunci jawaban PMM, Apa Perbedaan Bapak/Ibu Guru Pada Saat Menjadi Murid Dahulu dan Murid Sekarang?

Pertanyaan ini terdapat dalam salah satu modul Kurikulum Merdeka, di Platform Merdeka Mengajar (PMM).

Akan memaparkan kunci jawaban untuk soal berupa "PMM, Apa Perbedaan Bapak/Ibu Guru Pada Saat Menjadi Murid Dahulu dan Murid Sekarang?"

Jika dibandingkan saat Ibu dan Bapak Guru menjadi murid dahulu dan murid-murid sekarang, hal apa saja yang berbeda? Pertanyaan ini adalah peserta program pendidikan guru penggerak (PPGP) adalah mengerjakan tugas dan menjawab pertanyan pada modul platform merdeka mengaja (PMM). 

Jawaban Alternatif Pertama

Tentunya sangat banyak perbedaan yang dapat dirasakan akibat derasnya arus perkembangan zaman. 

 Apa Saja Berbeda?
Apa Saja Berbeda? (KOMPAS.COM)

Dari segi proses pembelajaran yang dulunya berpusat kepada guru, dimana guru sebagai satu-satunya sumber belajar, menjadi pembelajaran yang lebih berpusat pada murid. 

Pembelajaranyang lebih menguatamakan pengalaman belajar murid. Selain itu, teknologi yang berkembang padasaat ini banyak memberikan perubahan-perubahan dalam bidang pendidikan khususnya. 

Seperti internet menjadi sumber pengetahuan yang dapat diakses tanpa batas oleh murid.

Jawaban Alternatif Kedua

Beberapa perbedaan yang terjadi antara saat Ibu dan Bapak Guru menjadi murid dahulu dan murid-murid sekarang adalah:

1. Perkembangan teknologi 

Murid-murid sekarang mungkin memiliki akses yang lebih besar terhadap teknologi dan informasi daripada saat Ibu dan Bapak Guru menjadi murid dahulu.

Mereka mungkin lebih terbiasa menggunakan komputer, internet, dan perangkat mobile dalam proses belajar.

2. Metode pembelajaran 

Metode pembelajaran mungkin juga berbeda. Saat Ibu dan Bapak Guru menjadi murid dahulu, metode pengajaran mungkin lebih bersifat tradisional, seperti ceramah dari guru dan latihan tulis.

Halaman 1 dari 2
Tags:
kunci jawabanKurikulum Merdeka MengajarPMMmodul
Rekomendasi untuk Anda

BERITA TERKINI

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved