Breaking News:

Berita Viral

Ayah Ghisca Mulai Dicurigai, Pernah Janjikan Hal Ini ke Korban saat Ketemu di Hotel, Kini Menghilang

Di mana ayah Ghisca berada? Korban mengaku pernah dijanjikan ganti rugi saat bertemu di hotel. Kini keberadaan sang ayah dicari.

Editor: Suli Hanna
Tiktok/bernat
Sosok Natalis Ayah Gischa Debora Siap Ganti Rugi Uang Konser Coldplay Rp 5,1 M, Minta Korban Tak Panik 

TRIBUNTRENDS.COM - Ayah Ghisca Debora mahasiswi tersangka kasus penipuan tiket konser Coldplay kini tengah disorot.

Seorang korban mengaku ayah Ghisca Debora pernah menjanjikan akan ganti rugi, namun kini menghilang.

Bagaimana kabar lengkapnya?

Sosok orangtua Ghisca Debora Aritonang kini mulai dicurigai ikut terlibat kasus penipuan tiket konser Coldplay yang menjerat anaknya.

Seperti diketahui, saat ini, Polres Metro Jakarta Pusat telah menetapkan Ghisca sebagai tersangka kasus penipuan tiket konser Coldplay.

Mahasiswi universitas swasta di Jakarta ini juga telah ditahan sejak Jumat (17/11/2023).

Gischa ditetapkan tersangka kasus penipuan tiket konser Coldplay raup hingga Rp5,1 miliar.

Baca juga: Raup Rp 5 M, Gischa Foya-foya Pakai Uang Hasil Nipu Tiket Coldplay, Beli Tas hingga Sepatu Branded

Orangtua Gischa Debora Aritonang kini mulai dicurigai ikut terlibat kasus penipuan tiket konser Coldplay yang menjerat anaknya.
Orangtua Gischa Debora Aritonang kini mulai dicurigai ikut terlibat kasus penipuan tiket konser Coldplay yang menjerat anaknya. (TikTok@bernat)

Kini keberadaan orangtua Gischa dicurigai terlibat kasus penipuan anaknya.

Pasalnya, dari salah satu korban bernama Alika Nurul Indah bercerita pernah bertemu dengan orangtua Gischa terkait dengan pembelian tiket konser tersebut.

Bahkan korban mengaku memberikan uang pembelian tiket tersebut kepada orangtua Gischa.

Ia mengaku pernah bertemu dengan Gischa dan orangtuanya di sebuah hotel terkait dengan pembelian tiket konser Coldplay yang tidak kunjung jelas.

Dikutip TribunaJakarta.com, Alika mulai merasakan kejanggalan pada saat H-seminggu sebelum konser berlangsung.

Ketika itu, setiap dichat untuk ditanya kejelasan tiket yang dipesannya, Gischa tidak pernah membalas.

Namun anehnya, Gischa selalu merespon apabila chat tersebut berisi pesanan baru.

"H-seminggu di November itu, udah mulai hilang-hilangan.

Sumber: Tribun Sumsel
Halaman 1/4
Tags:
Ghisca DeboraayahColdplaytiket konser
Rekomendasi untuk Anda

BERITA TERKINI

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved