Berita Viral
'Panggilin Jungkook' Wanita Diduga di Bawah Pengaruh Obat Bius Ngotot Telepon Idol: Annyeong Haseyo
Ngigau minta dipanggilkan Jungkook BTS, wanita ini diduga masih di bawah pengaruh obat bius habis operasi. Suami sabar menanggapi.
Editor: Suli Hanna
TRIBUNTRENDS.COM - "Panggilin Jungkook dong," wanita mengigau ngotot teleponan dengan sang idol.
Diduga wanita yang mengigau tersebut berada di bawah pengaruh obat bius pasca operasi.
Bagaimana kabar lengkapnya?
Momen seorang wanita yang mengigau memanggil nama personil BTS yakni Jungkook berhasil direkam oleh suaminya sendiri.
Dalam sebuah cuplikan video, wanita tersebut diketahui baru saja melakukan operasi dan masih dalam pengaruh obat bius.
Bukannya mengingat nama sang suami yakni Junior, ia malah mengingat nama artis idolanya yakni Jungkook.
Junior menceritakan, istrinya tersebut memang seorang ARMY atau sebutan fans untuk boyband asal Korea Selatan, BTS.
Baca juga: KABAR SEDIH! Siti Badriah Ternyata Kena Tumor Kelenjar Getah Bening, Pilih Operasi: Aku Gak Kuat

"Eh panggilin Jungkook dong," ucap sang istri dari atas tempat tidur pascaoperasi.
"Jungkook siape? Gue kenal kagak. Tahu rumahnya juga kagak," sahut Junior.
Bukannya berhenti, istri Junior malah kembali menimpali ocehan dirinya.
"Aku tahu," jawab sang istri.
"Dia juga ga kenal gue siapa," balas Junior tak mau kalah.
"Eh panggilin Jungkook dong," mintanya kembali tak mau menyerah.
"Gak ada sayang, apasih jangan gila deh," kesal si suami.
Kelucuan kembali lantaran kemauan sang istri yang ingin berkomunikasi dengan Jungkook.
Tragedi Mengerikan: Anak Bunuh Ibu dan Saudara Kandung Gegara Game Online, Divonis 100 Tahun Penjara |
![]() |
---|
Saat Agen Federal AS Kesulitan Tangkap Pesepeda yang Hina Trump, Video Viral Ditonton 7 Juta Kali |
![]() |
---|
Kisah Penumpang Makan Durian 3,5 Kg dalam 10 Menit Usai Dicegah Naik Pesawat: Kentut Pun Bau Durian |
![]() |
---|
WNA Thailand Sebut Polisi Indonesia 'Tidak Berguna', Diabaikan saat Lapor Kehilangan: Asyik Nonton |
![]() |
---|
Tips Punya Foto Keren di Shibuya Jepang Tanpa Perlu Keluar Uang, Pakai Prompt Gemini AI Ini |
![]() |
---|