Breaking News:

Pendidikan

5 Orang Terkaya di Indonesia Pernah Ambil Jurusan Kuliah Ini, Kini Makin Top, Ada Chairul Tanjung

5 Orang terkaya di Indonesia pernah ambil jurusan kuliah ini, kini makin top, ada sosok Chairul Tanjung yang banyak menginspirasi.

Editor: Sinta Darmastri
KOMPAS.COM/RODERICK ADRIAN MOZES
Pemilik CT Corp, Chairul Tanjung ; 5 Orang terkaya di Indonesia pernah ambil jurusan kuliah ini, kini makin top, ada sosok Chairul Tanjung yang banyak menginspirasi. 

TRIBUNTRENDS.COM - 5 Orang terkaya di Indonesia pernah ambil jurusan kuliah ini, kini makin top, ada sosok Chairul Tanjung yang banyak menginspirasi.

Banyak lulusan SMA (Sekolah Menegah Atas) yang hendak meneruskan pendidikan ke perguruan tinggi.

Supaya tidak salah dalam memilih, ada jurusan kuliah yang tepat untuk lulusan SMA yang dapat dicoba.

Ada beberapa tokoh yang selalu menduduki daftar orang terkaya di Indonesia. Berada dalam daftar orang terkaya di Indonesia tentu tidak diraih secara instan.

Mereka merintis usaha sejak nol dan berhasil mengembangkannya usahanya hingga menjadi besar.

Merujuk dari data Forbes tahun 2020, ada sejumlah tokoh yang menjadi orang terkaya di Indonesia. Sebut saja Robert Budi Hartono hingga Chairul Tanjung.

Baca juga: 5 Kampus Terkenal di Dunia yang Ada Jurusan Bahasa Indonesia, Ini Daftarnya dan Kamu Wajib Coba

Tapi tahukah kamu, dibalik kisah para tokoh yang menginspirasi ini, ada latar belakang pendidikan yang beragam. Bahkan ada beberapa tokoh yang jurusan kuliahnya justru melenceng jauh dari bidang usaha yang digeluti.

Mau tahu jurusan apa saja yang dipilih orang terkaya di Indonesia? Simak bersama informasi berikut ini.

1. Robert Budi Hartono

Selain dikenal sebagai bos Djarum Group ini juga ternyata melebarkan sayap bisnisnya dengan mengambil alih bank besar BCA hingga memiliki kekayaan Rp 13,6 dollar AS atau setara Rp 217,6 triliun.

Robert Budi Hartono menjadi orang terkaya nomor 1 di Indonesia secara berturut-turut. Beliau ternyata lulusan Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Diponegoro (Undip).

2. Michael Hartono

Masih dari keluarga yang sama, posisi orang terkaya ke-2 di Indonesia adalah kakak dari Robert Budi Hartono, yakni Michael Hartono. Michael Hartono memiliki kekayaan sekira Rp 208 triliun.

Beliau juga ternyata lulusan Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Diponegoro (Undip).

Baca juga: 4 Shio Ini Dikenal Paling Tidak Bisa Jaga Rahasia: Naga, Kelinci, dan Ayam, Kerbau Suka Gosip

3. Chairul Tanjung

Sumber: Kompas.com
Halaman 1/4
Tags:
IndonesiaChairul TanjungJurusan
Rekomendasi untuk Anda

BERITA TERKINI

© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved