Selebrita
Raffi Ahmad Jual Bakso Seharga Setengah Juta Rupiah di Paris, Ini Testimoni Jujur Pengunjung, Enak?
Raffi Ahmad jual bakso seharga setengah juta rupiah di Paris, ini testimoni jujur pengunjung yang menyantapnya.
Editor: Galuh Palupi
TRIBUNTRENDS.COM - Raffi Ahmad jual bakso seharga setengah juta rupiah di Paris, ini testimoni jujur pengunjung yang menyantapnya.
Belum lama ini, Raffi Ahmad dan Nagita Slavina membuka bisnis baru berupa restoran dengan menu nusantara di Paris, Perancis.
Restoran tersebut dinama Le Nusa, menjual sejumlah menu makanan khas Indonesia.
Salah satu menu yang dijual adalah bakso beranak.
Bakso tersebut dibandrol dengan harga 28 Euro atau setara dengan Rp 477 ribu seporsi.
Bakso beranak Le Nusa disajikan dengan kuah kaldu sapi, mie kuning, dan sayuran.
Baca juga: Papa Nakal Raffi Ahmad Jujur ke Rafathar Dulu Ditangkap BNN, Beri Pesan Ini, Reaksi Kakak Rayyanza
Dalam satu mangkuk tersebut, terdapat dua bakso kecil dan satu bakso beranak besar.
Seperti namanya, bakso besar tersebut berisikan bakso-bakso kecil lainnya sehingga disebut beranak.
Ya, Raffi Ahmad dan Nagita Slavina baru saja membuka restoran Indonesia di Paris, Prancis.
Restoran tersebut diberi nama Le Nusa.
Menu yang ditawarkan pun ramai mencuri perhatian karena harganya yang selangit.
Benarkah harga tersebut sebanding dengan rasanya?
Beberapa waktu lalu seorang wanita asal Indonesia berkunjung ke restoran milik Raffi dan Nagita.
Ia terlihat memesan menu bakso beranak.
Hal itu terekam dalam video yang diunggah ke akun TikTok @aliccehavana.
Sumber: TribunStyle.com
| Kemenangan Penuh Haru Sheila Dara Aisha di FFI 2025, Terima Piala Citra Disaksikan Vidi Aldiano |
|
|---|
| Deddy Corbuzier Akui Sudah Resmi Cerai dari Sabrina Chairunnisa Jauh Sebelum Andre Taulany & Tasya |
|
|---|
| Setelah Batal Nikah karena Selingkuh, DJ Bravy Tertangkap Kamera Main Bareng Anak Erika Carlina |
|
|---|
| Air Mata & Janji Setia Beby Prisillia yang Merindukan Onadio Leonardo, 3 Minggu Jalani Rehabilitasi |
|
|---|
| Anthony Xie Buka Suara Soal Isu Rumah Tangganya dengan Audi Marissa, Tegaskan Ini Urusan Pribadi |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/trends/foto/bank/originals/Raffi-Ahmad-jual-bakso-beranak-di-Paris.jpg)