Breaking News:

Selebrita

Siap Wajib Militer, J-Hope BTS Ungkap Jin Beri Banyak Masukan, Sarankan Bawa Ini Selama Wamil

Jin BTS beri banyak masukan untuk J-Hope yang akan segera menjalani wajib militer.

Koreaboo/Soompi
J-Hope dan Jin BTS 

J-Hope menilai berat badan Jin pun bertambah.

Mengutip ucapan Jin kepadanya, dia juga pasti akan makan lebih baik selama wamil.

Menurut J-Hope, Jin meneleponnya setiap hari untuk menanyakan kabar.

"Saya senang dia menelepon tiap hari. Jin sangat peduli pada saya," ujar J-Hope.

BOCOR Tanggal Wamil J-Hope BTS, Bakal Berangkat 18 April Jadi Tentara Aktif, Ini Kata Agensi

J-Hope BTS santer dikabarkan bakal berangkat wamil 18 April 2023. 

Menyusul Jin, anggota BTS yang berangkat wamil adalah J-Hope.

Bagaimana tanggapan agensi tentang kabar keberangkatan J-Hope BTS?

J-Hope dikabarkan menjalani wajib militer atau wamil 18 April mendatang.

Dilansir dari outlet media News1, member BTS kabarnya akan memulai pelatihan dasarnya dengan mendaftar di Pusat Pelatihan Rekrut Baru Divisi A di Gangwon-do.

Ia akan menerima pelatihan dasar selama lima minggu, setelah itu J-Hope akan ditugaskan ke pos permanennya sebagai tentara aktif.

Baca juga: Spill Rambut Baru sebelum Wamil, J-Hope BTS Bikin ARMY Geger, Bocor saat Live Bareng Kim Tae Hyung

J- Hope dikabarkan akan berangkat wamil 18 April 2023 mendatang
J- Hope dikabarkan akan berangkat wamil 18 April 2023 mendatang (Instagram/@louisvuitton)

Menanggapi kabar tersebut, pejabat Big Hit Music langsung buka suara.

Hanya saja agensi mengaku masih sulit memberikan konfirmasi perihal pendaftaran wamil J-Hope pada 18 April.

"Sulit untuk dikonfirmasi," kata perwakilan Big Hit Music.

Sementara itu, J-Hope akan menjadi member kedua BTS yang akan segera memulai wajib militernya.

Sumber: Kompas.com
Halaman 2/4
Tags:
J-HopeJinBTSwajib militer
Rekomendasi untuk Anda

BERITA TERKINI

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved