Selebrita
7 Public Figure Berprestasi Masuk 40 Under 40 Fortune 2025, Darma Mangkuluhur Anak Tommy Soeharto
Berikut 7 public figure masuk daftar 40 Under 40 Fortune Indonesia 2025, ada Raisa hingga Darma Mangkuluhur.
Penulis: ninda iswara
Editor: ninda iswara
Dikenal sebagai celebrity chef, Chef Arnold juga mengelola sejumlah bisnis kuliner.
Ia bahkan pernah berkolaborasi dengan Gibran Rakabuming dan Kaesang Pangarep.
Chef Arnold diketahui memiliki bisnis kuliner di Indonesia dan Sydney, Australia.
Beauty vlogger Tasya Farasya masuk dalam jajaran 40 under 40 Fortune Indonesia 2025.
Selain dikenal sebagai beauty vlogger dan influencer, Tasya Farasya juga memiliki bisnis kosmetik.
Kembaran Tasyi Atashyia ini merupakan founder sekaligus CEO MOP Beauty.
4. Sheila Dara
Sheila Dara selama ini lebih dikenal sebagai seorang aktris.
Banyak judul film yang sudah dimainkan oleh istri Vidi Aldiano ini.
Selain menjadi artis, Sheila Dara rupanya juga mendirian Shefai Dream Production.
Shefai Dream Production merupkaan perusahaan keluarga Sheila Dara yang bekerja sama dengan platform HBO dan National Geographic.
Darma Mangkuluhur masuk dalam jajaran FORTUNE Indonesia 40 Under 40 2025.
Ia menjadi satu dari 40 figur muda berpengaruh yang belum genap 40 tahun per 31 Desember 2024.
Sumber: TribunTrends.com
| Ammar Zoni Dipindahkan ke Nusakambangan, Kekasih dan Adik Buka Suara: Ammar Hanya Korban |
|
|---|
| Klarifikasi Erin Wartia: Bantah Hedon, Bukti Gugatan Ditolak Tiga Kali, dan Ancam untuk Andre |
|
|---|
| Haru dan Bangga Tamara Bleszynski: Air Mata Syukur Setelah Teuku Rassya Resmi Bertunangan |
|
|---|
| Perjalanan Cinta 5 Tahun Berlabuh: Teuku Rassya Resmi Bertunangan Dengan Cleantha Islan |
|
|---|
| Fantastis! Mantan Pegawai Gugat Ashanty Rp 100 Miliar, Sang Artis Balas: "Allah Enggak Tidur" |
|
|---|