Selebrita
Sosok Tutut Soeharto Putri Sulung Keluarga Cendana, Januari Lalu Ultah ke-74, Dirayakan Sederhana
Sosok Tutut Soeharto, putri sulung Soeharto dan Siti Hartinah, ulang tahun ke-74 pada 23 Januari 2024 lalu
Penulis: Nafis Abdulhakim
Editor: Nafis Abdulhakim
TRIBUNTRENDS.COM - Ini sosok Tutut Soeharto, putri sulung Soeharto dan Siti Hartinah.
Ia merayakan ulang tahun ke-74 pada 23 Januari 2024 lalu.
Meski dikenal dari keluarga kaya raya, putri pertama presiden kedua RI Soeharto itu merayakan ultah secara sederhana.
Ulang tahun ke-74, Tutut mendapatkan ucapan haru dari Danvy Rukmana.
Baca juga: Saksi Bisu Kejayaan, Apa Alasan Soeharto Ogah ke Istana Negara dan Memilih Tinggal di Rumah Cendana?
Ia bersyukur telah dirawat dan dibesarkan oleh sang ibu.
Momen perayaan ultah tersebut juga diabadikan dan dibagikan oleh akun Instagram @_bayusudrajat.
Baca juga: Darma Mangkuluhur Anak Tommy Soeharto, Jadi Pangeran Cendana di Usia Muda, Cek 8 Sumber Kekayaan
Dalam video tersebut terlihat acara ultah Tutut dihadiri beberapa keluarga dan kerabatnya.
Selain itu, Tutut juga terlihat memotong tumpeng yang sudah disediakan.
Demi memeriahkan acara tersebut terdapat band yang menyanyikan lagu selamat ulang tahun.
Pada momen yang sama, sang suami Indra Rukmana juga memeluk hangat sang istri.
Tutut pun terharu setelah dipeluk oleh sang suami.
Meskipun sudah berkepala tujuh, Tutut masih terlihat awet muda.
Kecantikan pada parasnya pun seakan tak luntur.
Baca juga: Potret Cucu Annisa Trihapsari & Cicit Keluarga Cendana, Anak Danvy Rukmana, Kecil-kecil Mainan Salju
Siapa sebenarnya Mbak Tutut?
1. Putri sulung Soeharto
Sumber: TribunTrends.com
| Kabar Duka Ayah Jerome Polin Meninggal, Marojahan Sintong Sijabat Sempat Drop "Selamat Jalan Ito" |
|
|---|
| Proses Cerai dari Andre Taulany, Begini Kondisi Terkini Rien Wartia, Kuasa Hukum: Psikis Terganggu |
|
|---|
| Jejak Pendidikan dan Karier Hamish Daud sebelum Nikahi Raisa, Pernah Bikin Kursi Bareng Ayah |
|
|---|
| Fakta-fakta Raisa, Penyanyi Berjiwa Bisnis, Pernah Kerja di Warung Saat SD, "Nimbang Beras, Kiloan" |
|
|---|
| Kalina Ocktaranny Rayakan Hari Bahagia Ditemani "Donatur" Kesayangan, Azka Corbuzier |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/trends/foto/bank/originals/Tutut-Soeharto-putri-sulung-Soeharto-dan-Siti-Hartinah-ulang-tahun-ke-74-p.jpg)