Selebrita
Sandra Dewi Makin Merana, Bertambah Lagi Mobil Harvey Moeis yang Disita Kejagung, Kini Totalnya 6
Mobil milik Harvey Moeis kembali disita Kejagung, kini totalnya sudah ada 6 mobil yang disita.
Editor: Apriantiara Rahmawati Susma
Tribunnews
Mobil milik Harvey Moeis kembali disita Kejagung, kini totalnya sudah ada 6 mobil yang disita.
Ketut mengungkapkan penyitaan dua mobil tersebut setelah penyidik Kejagung menggeledah rumah Harvey di Pakubowono, Jakarta Selatan, Senin (1/4/2024).
Selain itu, kedua mobil itu juga terdapat kejanggalan dari dokumen hingga soal pajaknya.
Contohnya, mobil mewah Rolls Royce yang menjadi hadiah ulang tahun ke-40 Sandra Dewi itu belum dibayar pajaknya yaitu pada 4 Maret 2024 lalu sejumlah Rp 101 juta.
Lalu, mobil tersebut juga bukan atas nama Harvey ataupun Sandra tetapi di atas namakan sebuah perusahaan.
Sedangkan, mobil Mini Cooper yang diberikan sebagai hadiah ulang tahun ke-39 Sandra Dewi.
(Tribunlampung.co.id)
TribunTrends/TribunLampung.co.id
Sumber: Tribun Lampung
Berita Terkait :#Selebrita
| DJ Bravy Ungkap Kronologi Putus dari Erika Carlina, Selingkuh dengan DM Cewek di IG: Kangen Aku Gak? |
|
|---|
| Pengakuan DJ Bravy Selingkuh, DM Cewek Lain Sebelum Erika Carlina Lahiran, "Kalian Udah Tahulah Ya" |
|
|---|
| Sumber Kekuatan Na Daehoon yang Diselingkuhi Jule hingga Gugat Cerai, Didoakan Dapat Bidadari Surga! |
|
|---|
| Ikuti Jejak Sang Bos, Asisten Nikita Mirzani Akhirnya Ajukan Banding Usai JPU Vonis 3 Tahun Penjara |
|
|---|
| Perjuangan Asri Welas sebagai Ibu sekaligus Ayah untuk Tiga Jagoannya, Siap Membuka Hati? |
|
|---|
