Pendidikan
8 Universitas Jurusan Kuliah Teknik Khusus Terima Siswa Buta Warna Parsial, Ayo Dicoba!
8 Universitas jurusan kuliah Teknik khusus terima siswa Buta Warna Parsial, Ayo Dicoba!
Editor: Sinta Darmastri
iStock
Ilustrasi; 8 Universitas Jurusan Kuliah Teknik Khusus Terima Siswa Buta Warna Parsial, Ayo Dicoba!
Berikut jurusan teknik yang bisa diikuti mahasiswa buta warna parsial dan tidak boleh buta warna total:
- Teknik Elektro
- Teknik Industri
- Teknik Sipil
- Teknik Mesin
8. Institut Teknologi Sepuluh Nopember (ITS)
Seluruh calon mahasiswa baru ITS harus memiliki fungsi penglihatan yang memadai untuk membedakan warna, sehingga tidak mengganggu proses kuliah.
Namun untuk Jurusan Teknik Kimia dan Teknik Lingkungan, masih bisa menerima siswa buta warna parsial. Asalkan pendaftar wajib memiliki fasilitas mandiri untuk membantu fungsi penglihatan warna dan memastikan bisa mengikuti perkuliahan secara normal.
Demikian 8 PTN yang membuka Jurusan Teknik buat para lulusan SMA/SMK sederajat yang siap mendaftar pada seleksi mahasiswa baru 2024. Dari delapan PTN di atas, kamu berminat kuliah di mana?
Sumber: Kompas.com
Berita Terkait :#Pendidikan
| Banyak yang Linier! 16 Jurusan S-1 atau D-IV yang Cocok dengan Bidang Studi PPG Calon Guru BK |
|
|---|
| Full Dibiayai Pemerintah! Deretan Benefit Jika Lulus Seleksi PPG Calon Guru 2025, Ditutup 6 November |
|
|---|
| Kabar Gembira! 9 Jurusan yang Linier dengan Bidang Studi Bahasa Indonesia Program Studi PPG 2025 |
|
|---|
| 5 Contoh Esai Syarat Seleksi PPG Calon Guru 2025, Bagian D: Ceritakan Secara Spesifik Situasinya |
|
|---|
| Resmi Dibuka! Linieritas 17 Jurusan S-1/D-IV dengan Bidang Studi PAUD di Seleksi PPG Calon Guru 2025 |
|
|---|