Pendidikan
27 Jurusan Kuliah Ini Cocok untuk Kamu yang Punya Hobi Jalan-jalan hingga Menggambar, Minat?
27 jurusan kuliah ini cocok untuk kamu yang punya hobi jalan-jalan hingga menggambar, minat untuk mencobanya?
Editor: Sinta Darmastri
Jalan-jalan
Bagi calon mahasiswa yang punya hobi traveling atau jalan-jalan, ada jurusan kuliah yang bisa menyalurkan hobimu berjalan-jalan. Berikut jurusan kuliah yang cocok bagi calon mahasiswa yang hobi jalan-jalan:
1. Pariwisata
2. Arkeologi
3. Ilmu Komunikasi
4. Jurnalistik
5. Hubungan Internasional
6. Kehutanan
7. Teknik Geologi
8. Antropologi
9. Perencanaan Wilayah dan Kota
Demikian jurusan kuliah yang bisa dipilih sesuai hobimu. Dengan memilih jurusan kuliah yang tepat, mahasiswa akan enjoy dalam mengikuti perkuliahan dan diharapkan kuliah bisa berjalan lancar.
5 Jurusan Kuliah Cocok untuk Kamu yang Suka Berimajinasi, Halu Boleh tapi Sambil Belajar Yuk
Jika kamu punya imajinasi tinggi, itu hal yang wajar dan jadi bagian dari anugerah yang diberikan Tuhan Yang Maha Kuasa.
Misalnya kamu suka berimajinasi untuk hal yang diluar nalar, atau suka pada artis karena memiliki talenta luar biasa.
Sumber: Kompas.com
| Cek Nama! 40 Guru Ikut Pelatihan STEM Kolaborasi Ditjen GTKPG Kemendikdasmen dan Monash University |
|
|---|
| Tinggal 3 Hari Lagi, Seleksi PPG Calon Guru 2025 Ditutup! Biaya Ditanggung Negara, Cek Bidang Studi |
|
|---|
| Waspada Gagal Seleksi! Cek Linieritas Jurusan Kuliahmu dengan Bidang Studi PPG Calon Guru 2025 |
|
|---|
| Kesempatan Langka! Daftar 24 Bidang Studi PPG Calon Guru 2025 Peluang Karir Besar, 6 Hari Lagi Tutup |
|
|---|
| Banyak yang Linier! 16 Jurusan S-1 atau D-IV yang Cocok dengan Bidang Studi PPG Calon Guru BK |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/trends/foto/bank/originals/Ilustrasi-museum-seni-atau-galeri-seni-lukisan-Koleksi-lukisan-Istana-Negara-2017.jpg)