Selebrita
Asisten Raffi Ahmad Ungkap Asal-usul Bayi Lily, Bukan dari Palestina, Nagita Masih Ragu Mau Adopsi
Bayi perempuan benama Lily yang digendong aktris Nagita Slavina ternyata bukan dari Palestina, Merry asisten Raffi Ahmad buka suara.
Editor: jonisetiawan
Ia menekankan bahwa bayi perempuan Lily bukan bagian dari project pekerjaannya.
"Bukan project. Nanti kita ceritain," kata Raffi Ahmad.
Karena viral di media sosial, netizen berspekulasi bahwa bayi perempuan Lily adalah anak adopsi Raffi Ahmad dan Nagita Slavina.
Kemudian dugaan ini diperkuat dengan ramalan Hard Gumay bulan Maret 2024 lalu.
"Langgeng seumur hidup. Bakal anak ke tiga, perempuan," kata Hard Gumay.
Ramalan tersebut pun turut diaminkan presenter TV.
"Karena mereka baik yah," katanya.
Baca juga: Nagita Slavina Gendong Bayi Lily, Raffi Ahmad Adzankan, Anak Angkat? Mudah-mudahan Bernasib Baik
Keberadaan Ibu Bayi Lily
Terbaru keberadaan ibu bayi Lily pun terungkap.
Anak Caca Tengker, Nuni tak sengaja membocorkan keberadaan ibu bayi Lily.
"Ibunya lagi gak bisa jagain," kata Nuni.
Mendengar ucapan Nuni, Raffi Ahmad sontak seperti kaget.
Ia tampak melihat ke arah Sus Rini.
Malaikat Kecil
Raffi Ahmad dan Nagita Slavina sudah berulang kali memposting kebersamaan dengan Lily.
Bahkan dalam keterangannya, Lily dianggap sebagai malaikat kecil.
"seperti malaikat baik yang dikirim Allah SWT," tulis dalam keterangan.
Ia juga memposting foto Rafathar yang tersenyum di samping Lily.
"Bidadari kecil," tulis di caption postingan.
***
Sumber: Kompas.com
| Raisa Tiba-tiba Singgung Soal Pinterest, Sindiran Keras untuk Hamish Daud dan Sabrina Alatas? |
|
|---|
| Hamish Daud Puji Keluarga Sabrina Alatas, Suami Raisa Kenal Orang Tua hingga Saudaranya: Baik Banget |
|
|---|
| Sindiran Pedas Zanzabella untuk Fans Raisa, Tak Terima Hamish Daud & Sabrina Diserang: Sumbu Pendek! |
|
|---|
| Sabrina Alatas Dipuji Cantik di Tengah Perselingkuhan Hamish Daud, Zanzabella Sebut Raisa Kalah Jauh |
|
|---|
| Tengku Zanzabella Bongkar Tabiat Buruk Raisa, Wajar Hamish Daud Pilih Sabrina Alatas? |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/trends/foto/bank/originals/Raffi-Ahmad-beber-sosok-bayi-Lily-yang-digendong-Nagita-Slavina.jpg)