Selebrita
Kisruh Dana Talangan, Sabda Ahessa Awalnya Niat Bangun Kamar Pakaian Wanita, Untuk Wulan Guritno?
Terungkap rencana awal Sabda Ahessa, pakai dana dari Wulan Guritno untuk buat kamar pakaian wanita.
Editor: Apriantiara Rahmawati Susma
Hubungan mereka sempat menjadi sorotan lantaran selisih usia antara Wulan Guritno dan Sabda Ahessa mencapai 15 tahun.
Pakai Uang Wulan Guritno untuk Renovasi, Ternyata Ini Rumah Mewah Sabda Ahessa, Berujung Digugat
Beredar penampakan rumah Sabda Ahessa yang diduga telah direnovasi menggunakan uang Wulan Guritno.
Kini pebasket tersebut malah digugat oleh sang mantan kekasih, Wulan Guritno.
Gugatan tersebut dilayangkan ke Sabda tak lain dan tak bukan soal utang piutang uang untuk renovasi rumah.
Baca juga: Pantas Sabda Ahessa Ditagih Kembalikan Rp 396 Juta, Semewah Ini Rumahnya Direnovasikan Wulan Guritno
Begini penampakan rumah barunya yang diduga direnov pakai uang talangan Wulan Guritno.
Sabda Ahessa dikatakan memakai uang Wulan lebih dulu untuk biaya renovasi rumahnya yang terletak di kawasan Pejaten Barat, Pasar Minggu, Jakarta Selatan.
Kini, terungkap penampakan rumah mewah Sabda di kawasan Pejaten Barat yang diduga baru saja diperbaiki memakai dana Wulan.
Saat ditelusuri, rumah Sabda itu terlihat sepi.
Rumah mewah itu nampak kokoh dengan beberapa pilar tinggi dan pagar kayu panjang.
Rumah Sabda Ahessa tampak asri dengan beberapa tanaman hijau memenuhi halaman rumah sang atlet.
Kursi kayu dan sejumlah patung etnik juga tertata rapi di teras rumah Sabda Ahessa.
Baca juga: Reaksi Ibunda Sabda Ahessa Setelah Putranya Digugat Perdata Wulan Guritno, Singgung Soal Etika
Sayang, saat ditemui awak media tak ada orang yang keluar dari rumah besar tersebut.
Sementara itu, salah satu tetangga di lingkungan rumah Sabda berhasil diwawancarai.
Pihaknya membenarkan bahwa rumah Sabda itu sempat dilakukan renovasi.
Baca juga: Ditagih Utang, Respon Sabda Ahessa Buat Wulan Guritno Meradang, Pilih Gugat: Nggak Ada Kejelasan
Sumber: Kompas.com
| Terungkap Siapa Sebenarnya Rully Anggi, Pria Bergelar Doktor yang Luluhkan Hati Komedian Boiyen |
|
|---|
| Kisah Manis Boiyen dan Rully Anggi: Resmi Menikah dengan Mahar Tanggal Bahagia Rp 15.112.025 |
|
|---|
| Tantangan Mengejutkan dari Konten Kreator Cilik Ryu Kintaro, Ingin Duel Tinju Lawan Rafathar! |
|
|---|
| Komedian Boiyen Resmi Dinikahi Rully Anggi dalam Balutan Adat Sunda yang Sakral |
|
|---|
| Hotman Paris Tak Gentar Incar Raisa Jadi Aspri, Merasa Lebih Kaya dan Kharismatik dari Hamish Daud |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/trends/foto/bank/originals/Mengenal-sosok-Sabdayagra-Ahessa-alias-Sabda-yang-digugat-perdata-oleh-manta.jpg)