Berita Viral
Kisah Tiga Wanita Saling Bersabahat Menyukai Pria yang Sama, Endingnya Cuma Satu Berhasil Dinikahi
Kisah viral tiga wanita bersahabat naksir cowok yang sama, endingnya malah plot twist.
Penulis: Apriantiara Rahmawati Susma
Editor: Apriantiara Rahmawati Susma
Alih-alih mencari suami baru, sang ibu ternyata memilih sibuk bekerja untuk membesar anak-anaknya hingga sukses.
"Setelah ayah meninggal lebih dari 40 tahun, ibu merawat anak-anak sendiri hingga sukses.
Ia juga selalu berusaha membantu masyarakat." ucap sang anak dikutip TribunTrends.com dari Sanook, Rabu (27/12/2023).
Hingga suatu hari, sang ibu memberanikan diri bercerita pada sang anak soal kisah cinta.
Kepada putrinya, ibu ini bercerita jika sebelum menikah dengan suaminya ia sempat memiliki kekasih di bangku sekolah.
Namun saat itu, kisah cintanya harus kandas lantaran keduanya berpisah beda negara.
Alhasil ia dan sang kekasih sama-sama melanjutkan hidup dengan pasangan masing-masing.
Kini setelah sama-sama ditinggal pasangan hidupnya, keduanya malah kembali bertemu.
Dengan memberanikan diri, sang ibu akhirnya meminta izin pada putrinya apakah boleh ia menikah dengan mantan pacarnya sewaktu SMA itu.
"Awalnya dia (ibu) bertanya padanya apakah percaya pada kisah akhir yang bahagia.
Ia bercerita sebelum menikah dengan ayahku yang kini sudah tiada, ia memiliki pacar saat masih sekolah.
Namun suatu hari ia harus pindah bersama keluarganya.
Aku tak bisa mengikutinya.
Kami akhirnya memiliki keluarga masing-masing selama 40 tahun ini.
Dan kini setelah pasangan kami tiada, ia datang dari luar negeri untuk menemui ibu.
Sumber: TribunTrends.com
| Terbakar hingga Tak Dikenali, Dua Kerangka di Kwitang Akhirnya Punya Nama, Mereka Reno dan Farhan! |
|
|---|
| Jejak Cek Rp3 Miliar Mbah Tarman yang Hilang: Disimpan di Kamar, Kini Raib Tanpa Jejak |
|
|---|
| Tips Punya Foto Prewedding Bareng Pasangan Meski Masih Pacaran, Pakai Prompt Gemini AI, Ini Caranya |
|
|---|
| Profil Orang Tua Wali Murid yang Mengadu ke Dedi Mulyadi Usai Anaknya Ditampar Guru, Tak Digubris? |
|
|---|
| Tampak Bahagia Bisa Bertemu Wapres Gibran, Siswa di Salatiga Rela Tidak Cuci Tangan setelah Salaman |
|
|---|