Breaking News:

Sinopsis Drakor

Catat! Ini List Drakor Terbaru Tayang Februari 2024, Ada A Killer Paradox hingga Wedding Impossible

Berikut ini daftar drama Korea yang akan tayang pada Februari 2024 mendatang, ada A Killer Paradox hingga Wedding Impossible

Kolase Soompi
Poster Wedding Impossible dan A Killer Paradox 

Drakor ini dibintangi Lee Ji Ah yang akan memerankan wanita yang selalu terlibat dengan perceraian.

Bagaimana keseruan drakor Queen of Divorce dan di mana drakor ini bisa ditonton?

Jika membahas drama Korea (drakor) tentang perempuan dan perceraian mungkin yang terpikir adalah perempuannya menjalani perceraian.

Akan tetapi, sinopsis drakor Queen of Divorce yang dibintangi oleh Lee Ji Ah sebagai pemeran utama menawarkan cerita berbeda.

Alur cerita drama Korea Queen of Divorce adalah maju, mengikuti karakter perempuan bernama Sara Kim (Lee Ji Ah).

Sara Kim adalah perempuan yang selalu terlibat dengan perceraian, namun perceraian itu bukan melibatkan dirinya maupun pasangannya.

Baca juga: Sinopsis Drakor Everything Will Come True, Dibintangi Bae Suzy & Kim Woo Bin, Akan Tayang di Netflix

Sara Kim adalah sosok perempuan hebat yang menjadi pemecah masalah perceraian terhebat di Korea Selatan.

Ia memang pernah punya pengalaman bercerai di masa lampau dengan suaminya, namun siapa sangka di masa depan ia masih terlibat dengan perceraian.

Sinopsis drakor Queen of Divorce menceritakan Sara yang bekerja sama dengan pengacara nyentrik untuk menyelesaikan perceraian orang lain.

Sara adalah sosok janda yang sangat berdaya sebab bisa kembali bangkit setelah menjalani perceraian dengan sang mantan suami.

Ia juga sosok perempuan kuat yang bisa menghadapi konflik dengan sang suami bahkan setelah perceraian mereka.

Sinopsis Drakor Queen of Divorce

Melansir dari Soompi, Sara Kim adalah pemecah masalah perceraian terhebat di Korea Selatan.

Ia ber-partner dengan seorang pengacara laki-laki eksentrik bernama Dong Ki Joon (Kang Ki Young).

Sara Kim dan Dong Ki Joon tanpa rasa takut memberikan keadilan kepada pasangan yang buruk dengan solusi mereka.

Sumber: Kompas.com
Halaman 3/4
Tags:
sinopsis drakorA Killer ParadoxWedding Impossible
Rekomendasi untuk Anda

BERITA TERKINI

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved