Berita Viral
PERGOKI Siswanya Jualan Keliling, Pak Guru Terenyuh Dengar Pengakuan Sang Bocah: Kadang Gak Laku
Seorang guru tak sengaja ketemu muridnya yang keliling jualan makanan ringan. Ia pun terenyuh mendengar pengakuan muridnya soal jualan kadang tak laku
Penulis: Febriana Nur Insani
Editor: Nafis Abdulhakim
TRIBUNTRENDS.COM - Tugas seorang siswa adalah belajar, namun pada kenyataannya tak sedikit yang juga harus bekerja membantu orang tua.
Itulah yang dilakukan seorang bocah bernama Jale yang videonya viral baru-baru ini.
Ia kepergok oleh sang guru, Rezikal Fanos sedang berkeliling membawa kantong kresek berisi makanan ringan untuk dijajakan.
Kisah tersebut dibagikan langsung oleh si guru melalui Instagram @taufanoz.
Awalnya Rezikal Fanos sedang duduk.
Ia kemudian tak sengaja melihat Jale berjualan.
Baca juga: NANGIS Siswi SD di Sumut Banting Tulang Jualan Mi, Buat Beli Sepatu dan Topi, Guru Syok Ya Tuhan

"Ketemu anak murid sedang berjualan," tulis Rezikal dalam keterangan video.
Rezikal langsung menghampiri Jale untuk membeli jualannya.
Jale terlihat sederhana memakai kaus warna hijau army, celana pendek warna merah, serta sandal jepit.
Ia juga menggendong tas ransel dan membawa kantong kresek berukuran cukup besar.
Kantong kresek itu berisi aneka makanan ringan.
Rezikal lalu melemparkan sejumlah pertanyaan kepada Jale.
"Jualan sampai jam berapa?," tanya Rezikal.
"Sampai jam tujuh," jawab Jale.
"Malam?," tanya Rezikal.
Sumber: TribunTrends.com
Mbah Tarman Beri Cek Rp 3 M ke Sheila Arika, Istri Bantah Palsu, "Kapan Bisa Dibuktikan?" |
![]() |
---|
Unik! Siswa Bawa Puthul Goreng Jadi Lauk MBG, Serangga Musiman Primadona Warga Gunungkidul |
![]() |
---|
Daftar Prompt Gemini AI, Bisa Ubah Foto Bareng Pasangan Jadi Prewedding Keren di Studio |
![]() |
---|
Benarkah Dianiaya? Tersangka Pencurian Tewas Usai Ditangkap, Mapolres Lumajang Dirusak Warga |
![]() |
---|
Terendus Aneh! Cek Mahar Tarman Mirip dengan Cek Palsu Tahun 2009, Nomor Seri dan Tanda Tangan Sama |
![]() |
---|