Kunci Jawaban
Apa yang Menjadi Tanggungjawab Guru Sesuai Kode Etik? Kunci Jawaban Modul 3 PPG 2025
Simaklah pelatihan Pendidikan Profesi Guru (PPG) 2025 membahas materi penting mengenai kode etik guru, membantu para guru agar dapat menjalankan tugas
Editor: Sinta Darmastri
TRIBUNTRENDS.COM - Modul 3 dalam pelatihan Pendidikan Profesi Guru (PPG) 2025 membahas materi penting mengenai kode etik guru.
Salah satu pertanyaan utama yang diangkat adalah: Apakah perilaku seorang pendidik perlu diatur?
Melalui latihan pemahaman dan jawaban yang disajikan dalam modul ini, para Bapak dan Ibu Guru mendapatkan panduan yang bermanfaat untuk memahami etika dasar yang harus dijunjung dalam profesi mereka.
Materi ini tentunya sangat membantu para guru agar dapat menjalankan tugasnya dengan profesional dan penuh tanggung jawab.
Di modul 3 ini memiliki 2 aktivitas :
- Kode etik profesi guru
- Latihan pemahaman
Baca juga: Dalam Model Kolb, Tahap Konseptualisasi Abstrak Merujuk Pada? Kunci Jawaban Modul 2 Topik 3 PPG 2025
Baca juga: Manakah Pernyataan Paling Tepat Mengenai Hubungan Gaya Belajar & Tahapan dalam Model Kolb? PPG 2025
1. Apa yang menjadi tanggungjawab guru dalam kaitannya dengan ilmu pengetahuan sesuai kode etik guru?
a. Menghormati keluarga dan keadaan sosial orang yang diajar
b. Melaksanakan dan menerima tanggung jawab atas pengaruh yang mungkin bersifat jangka panjang
c. Menghormati dan bekerja sama dengan rekan kerja profesional serta menerima tugas untuk bekerja sama demi kepentingan mereka yang diajar
d. Kasadaan untuk mengaku bahwa seseorang mungkin salah dalam katannya dengan pengetahuan dan perilaku
e. Menghormati pengetahuan, keterampilan dan pengalaman
profesional dengan tetap mengikuti perkembangan pengetahuan teknisi
Jawaban : e
(TribunTrends.com/Tribun Network)
Kunci Jawaban Latihan Soal PTS/STS Seni Musik Kelas 6 Tanda Ekspresi Con Espressione Artinya |
![]() |
---|
Kunci Jawaban Latihan Soal Sumatif Tengah Semester PJOK Kelas 3 Ciri Utama Dari Gerak Lokomotor |
![]() |
---|
Kunci Jawaban Ekonomi Kelas 12 Halaman 33 Berikut Faktor Non Ekonomi yang Mempengaruhi Keberhasilan |
![]() |
---|
Kunci Jawaban Ekonomi Kelas 12 Halaman 36 37 Keberhasilan Pertumbuhan Ekonomi Diukur Melalui |
![]() |
---|
Kunci Jawaban Ekonomi Kelas 12 Halaman 37 38 Mengapa Setiap Negara Perlu untuk Menghitung Laju |
![]() |
---|