Kunci Jawaban
Kunci Jawaban Program Belajar dari Rumah TVRI untuk SD 1-3: Lengkapi Penjumlahan dan Pengurangan
Ini dia! kunci jawaban Program Belajar dari Rumah TVRI untuk SD 1-3: Lengkapi penjumlahan dan pengurangan berikut dengan bilangan yang tepat!
Editor: Tim TribunTrends
TRIBUNTRENDS.COM - Ini dia! kunci jawaban Program Belajar dari Rumah TVRI untuk SD kelas 1-3: Lengkapi penjumlahan dan pengurangan berikut dengan bilangan yang tepat!
Artikel ini akan mengulas materi Program Belajar dari Rumah untuk SD kelas 1-3. Materi ini dibawakan oleh Khan Academy. Materi akan berisi Kompetensi Numerasi: Mengidentifikasi, menduplikasi, dan memperluas pola bilangan yang melibatkan operasi penjumlahan dan pengurangan.
Siswa diberikan soal yang wajib dikerjakan secara mandiri. kunci jawaban yang terlampir hanya digunakan saat mengoreksi hasil akhir jawaban siswa.
Pertanyaan dan Jawaban
1. Gambarkan penjumlahan yang hasilnya bilangan 5!
Penjumlahan yang hasilnya bilangan 5 = ( 1 + 4 ), ( 2 + 3 )
2. Tuliskan penjumlahan yang hasilnya bilangan 10!
Penjumlahan yang hasilnya 10 = (1+9), (2+8), (3+7), (4+6), (5+5)
3. Lengkapi penjumlahan dan pengurangan berikut dengan bilangan yang tepat!
a) 64 = … + 35
b) 82 – … = 46
c) 47 = … – 23
a) 64 = 29 + 35
b) 82 – 36 = 46
c) 47 = 70 – 23
4. Angka berapa saja yang hilang dari deret bilangan berikut?
pertanyaan bilangan yang hilang (IST)
Angka yang hilang dari deret bilangan
100, 101, 102, 103, 104, 105, 106, 107, 108, 109
110, 111, 112, 113, 114, 115, 116, 117, 118, 119
5. Pertanyaan hanya untuk kelas 3: Lengkapi penjumlahan dan pengurangan berikut dengan bilangan yang tepat!
a) … + 134 = 320
b) 134 + … = 320
c) 320 – … = 134
a) 186 + 134 = 320
b) 123 + 186 = 320
c) 320 – 186 = 134
| 10 Kunci Jawaban Sosiologi Kelas 12 Halaman 83 84 85 - 91: Fenomena Tingginya Migrasi Dipengaruhi |
|
|---|
| Kunci Jawaban Bahasa Inggris Kelas 9 Halaman 120: What Do People Do In the Pictures? |
|
|---|
| Kunci Jawaban PAI Kelas 5 Halaman 147 Bagaimana Cara Menciptakan Kerukunan Beragama? |
|
|---|
| Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 12 Halaman 99: Apakah Robot Humanoid Itu Solusi Permasalahan |
|
|---|
| Kunci Jawaban PAI Kelas 5 Halaman 155 Sebelum Membaca Al-qur'an Sebaiknya Diawali Dengan Bacaan |
|
|---|