Breaking News:

Saat Konser, J-Hope BTS Tampil dengan Gaya Rambut Debut, Intip Foto Perbandingannya, Tak Berubah?

J-Hope BTS tampil dengan gaya rambut debut saat konser Permission to Dance on Stage.

Penulis: Heradhyta Amalia
Editor: Heradhyta Amalia
Soompi
J-Hope BTS 

Dan penampilannya serba hitam akan tercatat dalam sejarah.

Visual, keterampilan, dan karisma J-Hope adalah tiga ancaman bagi hati ARMY.

Meihat potret tersebut, pelantun Daydream ini disebut tak berubah.

Tahun demi tahun berlalu, tapi J-Hope masih terlihat tampan seperti dulu.

Banyak ARMY yang menilai ketampanan Jung Hoseok.

@fittaav: Hobi tamfan dari sananya guys OMG

@tulip.lipkelip: Tuh kaaan, dia tuh ganteng dr dulu banget

@ariyanidewi25: cakep bgt apalagi kl lagi ngangkat kepala tuh hidung seperti gunung lancip bgt

@itsveyroom: rmang jhope dr dulu ganteng. ga brubah mukanya

Sebeumnya, para member BTS tak jarang berinteraksi dengan ARMY di seluruh dunia.

Member BTS kerap melakukan siaran langsung sambil menyapa para ARMY.

Para ARMY pun seringkali memberikan pertanyaan di kolom komentar yang nantinya dijawab oleh member BTS.

Tak hanya pertanyaan, ARMY juga terkadang melemparkan guyonan pada para member BTS.

Hal itu tak jarang ditanggapi oleh para member BTS.

Seperti halnya Suga saat menanggapi gombalan seorang ARMY.

Halaman 2/3
Tags:
BTSJ-HopePermission to Dance on Stage
Rekomendasi untuk Anda

BERITA TERKINI

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved